
Manchester United tetap kokoh di puncak klasemen sementara Liga Inggris setelah mengalahkan Chelsea 3-1 di Old Trafford, Minggu malam (18/09/2011).
Sementara Chelsea harus puas dengan kekalahan 1-3 dari “Setan Merah” d alam laga tersebut. Chelsea berada pada posisi ke tiga di bawah Manchester City.
Ketiga gol yang diperoleh Manchester United masing-masing dicetak oleh Chris Smalling, Luis Nani dan Wayne Rooney dibabak pertama. Memasuki babak kedua Chelsea mendapatkan gol hiburan lewat tendangan Fernando Torres yang tidak bisa ditepis penjaga gawang Manchester United, De Gea.
0 komentar:
Posting Komentar
Berikan Komentar Anda